HUKUM PADA TEKNOLOGI INFORMASI
Jelaskan apa fungsi hukum dalam teknologi informasi! Fungsi hukum yang cocok dengan kondisi Indonesia saat ini dalam menghadapi perkembangan teknologi adalah fungsi hukum untuk menciptakan ketertiban dan keteraturan masyarakat. Hal ini dikarenakan perkembangan teknologi memudahkan penyebaran informasi ke berbagai belahan dunia Kegiatan apa saja yang dapat dilindungi menggunakan hukum telematika! Jelaskan! Definisi Hukum Telematika atau yang dikenal dengan cyber law adalah keseluruhan asas-asas, norma atau kaidah lembaga-lembaga, institusi-institusi dan proses yang mengatur kegiatan virtual yang dilaksanakan dengan menggunakan teknologi informasi dan komunikasi (disingkat menjadi TIK). Berikan contoh pelanggaran hukum dalam teknologi informasi pembajakan software. bullying. penipuan online. Virus. Carding. Pembajakan akun. Hacking. 8.phising.